Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Indeks Berita

HUT Bhayangkara ke 78, Danramil 1603/Lohbener kunjungi Polsek Arahan dan Lohbener

Senin, 01 Juli 2024 | Juli 01, 2024 WIB Last Updated 2026-01-15T17:15:10Z

 


Indramayu Today - Meningkatkan sinergitas antara TNI dan Polri, Komandan Rayon Militer (Danramil) 1603/Lohbener Kapten Kav Daniel Ronge beserta anggota, mengunjungi Mapolsek Lohbener dan Mapolsek Arahan Kab. Indramayu, pada momen peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke 78. Senin, 1/7/2024.


Dalam kesempatan itu, Danramil mengucapkan, Selamat Hari Ulang Tahun (HUT) BHAYANGKARA ke 78 Tahun 2024, kepada Kapolsek Lohbener Kompol H.Nurani S.M beserta Anggota dan Kapolsek Arahan Iptu Ian Hermawan S.H, M.A.P beserta anggota.

"Polri Persisi Mendukung Percepatan Tranformasi Ekonomi Yang Eklusif Dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas," Katanya.


Pena
By.
Redaksi
Editor
By.
Redaksi
Foto / Video
By.
Internet
×
Berita Terbaru Update